Home > Term: keseimbangan bersela
keseimbangan bersela
Sejarah evolusi dimana spesies pada dasarnya tetap tidak berubah selama ratusan ribu atau bahkan jutaan tahun dan kemudian mengalami periode singkat evolusi yang sangat cepat. Periode bersela, atau perubahan yang cepat, merupakan hasil perubahan lingkungan utama dalam tekanan pemangsaan, pasokan makanan, iklim, dll. Selama masa ini, seleksi alam dapat mendukung varietas yang sebelumnya pada kerugian komparatif. Hasilnya adalah tingkat percepatan perubahan dalam frekuensi gen ke arah varietas yang paling disukai oleh kondisi lingkungan baru. Lihat gradualisme filetik.
- Μέρος του λόγου: noun
- Κλάδος/Τομέας: Anthropology
- Category: Physical anthropology
- Company: Palomar College
0
Δημιουργός
- blackmisery
- 100% positive feedback
(Indonesia)